Di Windows 7 dan Windows 8/8.1 ketika Anda mengklik kanan desktop Anda dan mengklik Personalize, maka jendela Personalization akan muncul yang selanjutnya dapat kita gunakan untuk mengubah theme, wallpaper, screen saver, sound scheme, dan warna border jendela. Selain cara tersebut, Anda juga dapat membuka Personalization melalui Control Panel. Personalization juga menyediakan link navigasi untuk mengubah...[...]
Baca selengkapnya di: Cara Membuka Jendela Personalization Klasik Pada Windows 10